Moderasi Beragama Berbicara tentang agama, sedikit banyaknya pasti ada orang-orang yang menantang, karena berbedanya pendapat maupun berbeda kepercayaan dan ajaran. Sebagai warga Indonesia yang memegang teguh Bhinneka Tunggal Ika yang artinya berbeda-beda tetap satu jua. Indonesia identik dengan berbagai macam kebudayaan, dan memiliki beberapa Agama yang dianut oleh warganya. Oleh karena itu perbedaan tersebut di jadikan satu, yang dijelaskan dalam sila pertama yaitu Ketuhanan Yang Maha Esa. Siapapun bebas memilih agama bukan karna adanya paksaan. Moderasi beragama adalah sikap moderat selalu menghindarkan perilaku dan pengungkapan yang ekstrem. Istilah moderasi, dan lawan katanya ekstremisme dan radikalisme, sejak beberapa tahun terakhir menjadi sangat populer. Memiliki kencenderungan ke arah dimensi jalan tengah dan mempertimbangkan pertimbangan pihak lain. Dari sana, moderasi beragama dapat dimaknai sebagai cara pandang, sikap dan perilaku beragama yang selalu mengambil posisi di te